27/02/2013

Kesetimbangan Kimia


Sobat Materi Kimia SMA, selama ini reaksi-reaksi yang sobat pelajari, di kelas X sampai sebagian materi kimia kelas XI, adalah reaksi satu arah. Artinya semua pereaksi dinyatakan habis bereaksi dan tidak pernah kembali. Pada kenyataannya, banyak reaksi kimia yang terjadi tidak satu arah melainkan membentuk keadaan setimbang. Dalam hal ini, pereaksi tidak habis bereaksi, dan hasil-hasil reaksi dapat membentuk pereaksi kembali. Hal tersebut berlangsung hingga terbentuk keadaan kesetimbangan antara pereaksi dan hasil reaksi.
Menurut sobat apa itu reaksi kesetimbangan? Apa yang dimaksud keadaan setimbang?  Untuk menjawab pertanyaan tersebut, dan memperdalam pengetahuan sobat tentang Bab Kesetimbangan Kimia ini, silahkan klik link-link berikut.
  • Kesetimbangan dinamis
  • Persamaan kesetimbangan/hukum aksi massa
  • Faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan
  • Hubungan kuantitatif pereaksi dan hasil reaksi
  • Reaksi kesetimbangan dalamkehidupan sehari-hari dan industri kimia

Itulah materi-materi Kesetimbangan Kimia yang akan sobat pelajari di kelas XI ini. Semoga penjelasan dari Materi Kimia SMA dapat membantu sobat mempelajari Kimia. Selamat belajar...
Untuk melihat bab selanjutnya, silahkan klik Larutan Asam dan Basa

No comments:

Post a Comment

Related Post